Menjadi pemimpin organisasi komunitas (Teknik memimpin rapat) #2
Tidak semua pemimpin organisasi mengerti cara memimpin rapat yang baik, padahal ini skill awal yang harus dikuasai oleh pemimpin organisasi. Memimpin rapat bukan saja mengarahkan pembicaraan dalam rapat terhadap pembahasan agenda yang sudah ditentukan tapi juga sebagai bagian dari sistem untuk pengkaderan dalam melatih anggota rapat bagaimana menyampaikan pendapat. Brainstorming - mempersilahkan anggota menyampaikan pendapatnya tanpa dikritik terhadap topik bahasan - menjadi penting untuk digunakan. Berikut adalah beberapa tahapan yang bisa dilakukan oleh pemimpin rapat dalam memimpin rapat2 organisasi